Apakah Yoga dan Meditasi Berbeda? 4 Hal Ini Perlu Kamu Tahu

Sering kali kita memaknai bahwa yoga dan meditasi memiliki kesamaan dalam membuat tubuh dan pikiran menjadi rileks. Ketenangan yang didapatkan dari yoga dan meditasi ini bermanfaat dalam meredakan stres. Namun apakah kamu tahu bahwa keduanya berbeda? Meskipun gerakannya serupa, yoga dan meditasi berbeda jika dilihat … Baca lebih detailApakah Yoga dan Meditasi Berbeda? 4 Hal Ini Perlu Kamu Tahu

Jangan Khawatir, Inilah Gerakan Yoga Untuk Ibu Hamil Yang Aman Dan Praktis

Sering kan lihat ibu hamil yang sering sakit pinggang, sering sakit kepala, atau pun mudah lelah? Nah jangan heran, ternyata proses kehamilan memakan energi yang cukup besar loh. Karena selama proses kehamilan, organ-organ tubuh bekerja dua kali untuk juga menopang kehamilan. Nah buat para ibu … Baca lebih detailJangan Khawatir, Inilah Gerakan Yoga Untuk Ibu Hamil Yang Aman Dan Praktis

Lakukan Tips Senam Wajah Ini Untuk Wajah Awet Muda

Senam wajah merupakan salah satu jenis senam yang termasuk ke dalam golongan olahraga ringan. Selama ini kamu pasti hanya melakukan olahraga yang melibatkan anggota tubuhmu seperti misalnya lari, berenang, yoga, atau senam tubuh. Ternyata ada yang dinamakan senam wajah untuk menyeimbangkan kesehatan tubuhmu secara keseluruhan. … Baca lebih detailLakukan Tips Senam Wajah Ini Untuk Wajah Awet Muda

5 Gerakan Yoga untuk Mengecilkan Perut Buncit Secara Alami

Secara etimologi, yoga ini bersal dari bahasa Sansekerta yang memiliki arti penyatuan. Penyatuan di sini memiliki makna penyatuan dengan alam atau penyatuan dengan Sang Pencipta. Sebenarnya yoga ini merupakan salah salu dari enam ajaran yang ada di dalam filsafat agama Hindu. Ajaran ini menitikberatkan pada … Baca lebih detail5 Gerakan Yoga untuk Mengecilkan Perut Buncit Secara Alami